Relaxed, modern bi level villas surrounded by Zen like gardens feature timbered walls, vaulted ceilings and floor to ceiling windows, plus balconies and verandahs with mountain views. Wi Fi is available. There’s also a tennis and basketball court, as well as a cafe with mountain views. Horseback riding, sightseeing and hiking excursions can be arranged. Amenities an outdoor pool, massages, and an open air restaurant under a wooden pergola. Set along a rolling, brick paved road, this serene resort is 2 km from Cimahi Waterfall, 8 km from Bosscha Observatory and 10 km from the striking stratovolcano, Tangkuban Perahu
Indonesian (Bahasa)
Vila ini memiliki tembok kayu, langit langit melengkung, jendela setinggi langit langit, serta balkon dan beranda dengan pemandangan gunung. Vila dua lantai dengan konsep modern dan nyaman ini dikelilingi taman ala Zen. Fasilitas hotel ini meliputi kolam renang outdoor, pijat, dan restoran terbuka di bawah pergola kayu. Terdapat juga lapangan tenis dan basket, serta kafe dengan pemandangan gunung. Wi Fi tersedia. Resort yang tenang ini berada di jalan conblock yang panjang, serta berjarak 2 km dari Air Terjun Cimahi, 8 km dari Observatorium Bosscha, dan 10 km dari gunung berapi kerucut yang memukau, Tangkuban Perahu. Wisata berkuda, jalan jalan, dan mendaki dapat disiapkan.
Soekarno-Hatta International Airport 2 hr 36
De' Ranch (21 min.)
Peternakan ramah keluarga yang dilengkapi kuda poni & berkuda, permainan anak-anak, hewan ternak, & restoran.
Kebun Binatang Bandung (33 min.)
Kebun binatang dengan koleksi binatang asli kepulauan Indonesia & dari luar negeri, termasuk gajah.
Kota Mini Lembang (20 min.)
Family leisure area with themed village environments where kids can dress as chefs & firefighters.
Orchid Forest Cikole (39 min)
Lebih dari 20.000 anggrek ada di wisata hutan ini, dengan area bermain & jembatan gantung.
Tebing Karaton (56 min)
Tempat yang terkenal dengan pemandangan hutannya yang indah, terutama saat matahari terbit dan terbenam.
Dago Dreampark (37 min.)
Bosscha (21 min.)
Observatorium & lembaga riset yang dibangun pada 1923 ini menawarkan pengamatan bintang sesuai perjanjian.
Farm House Susu Lembang (19 min.)
Taman hiburan dengan bangunan bergaya Eropa, kostum Belanda untuk disewa, kebun binatang mini & resto trendi.
Dusun Bambu (10 min.)
Floating Market Lembang (19 min.)
Pasar apung tempat makanan, camilan lokal & barang seperti pakaian dijajakan oleh pedagang dengan perahu.
Curug Maribaya (32 min.)
Air terjun dengan jejeran pohon yang menenangkan dengan kolam renang, air panas, & restoran.
Rumah Mode Factory Outlet (28 min.)
Outlet pakaian, sepatu & tas, serta dilengkapi tempat makan kasual dengan tempat duduk di taman unik.
Taman Hutan Raya Ir. H. Djuanda (41 min.)
Kawasan konservasi seluas 590 hektare & kebun raya dengan jalur untuk berjalan kaki, gua, & air terjun.
Gedung Sate (35 min.)
Gedung pemerintahan kolonial Belanda yang berdiri tahun 1920-an, kini menjadi gedung pemerintahan Jawa Barat.